Deposito Berhadiah atau dikenal dengan HADI adalah produk deposito yang menawarkan solusi tepat untuk berinvestasi dengan memberikan keuntungan ganda kepada nasabah yang setia yaitu suku bunga yang kompetitif dan berhadiah langsung sesuai dengan keinginan Anda.

Keuntungan
  • Dapat hadiah sesuai program deposito
  • Suku bunga menarik
  • Dijamin oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) sesuai dengan skema penjaminan LPS.
Syarat dan Tata Cara
  • Nasabah Perorangan:Membawa KTP / Paspor / SIM yang masih berlaku.
  • Nasabah Badan usaha: Membawa Akta Pendirian dan Akta perubahan akhir, SIUP,NIB,Domisili, NPWP beserta dokumen lainnya sesuai ketentuan produk.
  • Mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening dan dokumen lainnya yang dibutuhkan bank.
Catatan penting untuk diperhatikan
  • Terdapat biaya / penalti jika break
  • Terdapat biaya materai atas penempatan dan pencairan
 
 

Informasi Lengkap